System Development Life Cycle (SDLC)




o   Fase Planning
Ø  Steps
§  Inisiasi proyek : identifikasi nilai bisnis
§  Manajemen proyek : kerja, staff, kontrol, prosedur

Ø  Deliverables
§  Permintaan sistem
§  Pernyataan masalah
§  Skenario bisnis
§  Analisis kelayakan
§  Rencana proyek.

o   Fase Analisis
Ø  Steps
§  Analisis strategi
Memandu tim proyek berupa analisis sistem saat ini (sistem AS-IS) dan masalash-masalahnya untuk digunakan bahan pertimbangan pada pembuatan sistem yang baru (sistem To-Be).
§  Persyaratan “gathering”
Analisis informasi bersama dari sponsor proyek dan orang-orang yang terlibat yang mengarahkan untuk pengembangan sistem baru.

Ø  Deliverables
§  Proposal sistem

o   Fase Design
Ø  Steps
§  Desain strategi
Menentukan pendekatan yang sesuai untuk memperoleh sesuatu.
§  Arsitektur sistem
Menggambarkan h/w, s/w, jajarangan.
§  User interface
Menggambarkan struktur.
§  Database dan file spesifikasi
Struktur
§  Desain program pemyimpanan data
Rancangan besar pantai.

Ø  Deliverables
§  Sistem spesifikasi

o   Fase Implementasi
Ø  Steps
§  Membangun sistem
Menulis program (coding) serta pengujian.
§  Melatih user
Pemahaman tentang fungsi-fungsi sistem yang baru serta prosedur kerja sistem baru.
§  Konversi ke sistem baru
Pengelolaan transisi Sistem As-Is => Sistem To-Be.
§  Dukungan sistem baru
Kontrol terhadap kinerja sistem dan kebutuhan akan perubahan baru.

Ø  Deliverables
§  Program
§  Manual sistem
§  Materi pelatihan
§  Rencana mendukung sistem.

Post a Comment

0 Comments