Soal :
Berat badan ideal ada hubungan nya dengan tinggi badan seseorang. Untuk
menentukan berat badan ideal, tinggi badan di kurangi 100, lalu di kurangi lagi
dengan 10% dari hasil pengurangan pertama. Tulislah algoritma yang membaca
tinggi badan lalu menentukan berat badan yang ideal untuk tinggi tersebut
Source Code :
PROGRAM Soal_No_10_Hal_110;
USES CRT;
VAR
tinggi_badan : REAL;
berat_ideal : REAL;
BEGIN
WRITE('tinggi badan : ');READLN(tinggi_badan);
berat_ideal := (tinggi_badan - 100)-((tinggi_badan - 100)*0.1);
WRITELN('berat ideal : ' , berat_ideal:4:2);
READLN;
END.
Tampilan program ketika di jalankan :
Algoritma Berat Badan Ideal - Tugas Soal No.10 Halaman 110 |
0 Comments